BROWSING INTERNET LEWAT TERMINAL

Pada umumnya, pengguna internet browsing menggunakan aplikasi browser untuk menjelajah di internet. Pada aplikasi browser sudah dilengkapi fitur-fitur pendukung sehingga memudahkan pengguna untuk menjelajah di internet. Selain fitur-i pendukung, aplikasi browser juga dilengkapi berbagai tools dan tampilan menarik sehingga banyak yang menggunakan.
Selain menggunakan aplikasi browser, menjelajah di internet juga bisa melalui terminal di linux. Untuk mejelajah di internet menggunakan terminal di linux, kita harus menginstal beberapa paket aplikasi pendukung seperti lynx dan elinks.
Berikut adalah langkah-langkah browsing internet menggunakan terminal di linux:
1.Hal pertama yang kita lakukan adalah masuk ke SU (Super User ),kemudian masukan password anda.

2.Setelah itu update sistem linux anda dengan perintah,seperti tampilan dibawah ini.


3.Kemudian instal lynx dengan perintah seperti tampilan dibawah ini.


4.Kemudian instal elinks dengan perintah seperti tampilan dibawah ini.


5.Ketik elinks untuk memulai Browsing.


6. Maka akan muncul tampilan dibawah ini,lalu tekan enter.


 7.Pada URL isikan alamat yang akan dibuka,misalnya www.google.com


8.Kemudian akan muncul halaman situs www.google.com


SEKIAN SEMOGA BISA BERMANFAAT,,
SALAM DARI ANAK-ANAK SMK SRIWIJAYA 2 WANGON

Komentar